Waktu untuk Melakukan Tes Kesuburan yang Disarankan

Dalam melakukan tes kesuburan harus melibatkan kedua pasangan, walaupun kehamilan dialami oleh perempuan tapi dalam prosesnya dilakukan kedua pasangan. Dan waktu untuk melakukan pemeriksaan kesuburan tergantung dari usia yang bersangkutan. Untuk lebih lengkapnya silahkan simak ulasan singkat dibawah ini, salah satunya alat tes kesuburan wanita di apotik.

Continue ReadingWaktu untuk Melakukan Tes Kesuburan yang Disarankan

Ketahui Hasil Dan Waktu Yang Tepat Menggunakan Alat Ovulasi Test Strip

Ovulasi test strip digunakan sebagai alat untuk melakukan tes masa subur. Alat ini memudahkan Anda mengeceknya, jika Anda mengalami siklus menstruasi tidak teratur. Alat ovulasi tes ada beberapa macam yang bisa Anda pilih karena mengetahui masa subur merupakan hal yang penting oleh para wanita. Ini bisa menjadi solusi yang efektif.

Continue ReadingKetahui Hasil Dan Waktu Yang Tepat Menggunakan Alat Ovulasi Test Strip

Hindari Faktor Berikut yang Bisa Menurunkan Kesuburan Rahim

Kesuburan rahim pada wanita adalah salah satu faktor penting untuk meningkatkan peluang kehamilan. Selain itu, ada beberapa faktor lain yaitu intensitas hubungan seksual, gaya hidup, dan kesuburan pria. Namun, tak banyak yang tahu jika ada beberapa kebiasaan yang dapat menurunkan kesuburan wanita.

Continue ReadingHindari Faktor Berikut yang Bisa Menurunkan Kesuburan Rahim