Read more about the article Ingin Mencari Sekolah? Perhatikan Beberapa Ciri Sekolah Favorit Balikpapan
Ilustrasi SMA Favorit Terbaik Balikpapan

Ingin Mencari Sekolah? Perhatikan Beberapa Ciri Sekolah Favorit Balikpapan

Menentukan sekolah yang memiliki gelar favorit atau unggulan biasanya memiliki karakteristiknya tersendiri. Untuk itu anda harus mengenali ciri-ciri yang menjadikan SMA favorit terbaik Balikpapan.  Sekolah Favorit sendiri adalah sekolah yang memiliki peminat yang banyak dan menjadi pilihan utama. Jadi kenali beberapa cirinya.

Continue ReadingIngin Mencari Sekolah? Perhatikan Beberapa Ciri Sekolah Favorit Balikpapan
Read more about the article Cara Membuat WA Chat Bot dengan Fitur Canggihnya
Ilustrasi Chatbot Whatsapp

Cara Membuat WA Chat Bot dengan Fitur Canggihnya

Seiring dengan berkembangnya teknologi, banyak produk canggih yang tercipta dengan keunikan serta kelebihan dan keuntungan yang tidak didapatkan sebelumnya. Salah satunya chatbot whatsapp. pasalnya dengan hadirnya chat bot dapat memudahkan dan membantu pelayanan pelanggan atau konsumen pada perusahaan atau bisnis.

Continue ReadingCara Membuat WA Chat Bot dengan Fitur Canggihnya

Dengan Modal Minim Bisa Membangun Bisnis Kosmetik Brand Sendiri

Ketekunan dan kegigihan dari seorang pebisnis dapat berubah menjadi berbuah manis, jangan khawatir dengan modal minim dan hanya menggunakan skala kecil, dari hal kecil itulah bisa melatih kemampuan hingga mencapai skala yang besar. Tidak menutup kemungkinan dari modal yang minim tersebut bisa membuat bisnis kosmetik brand sendiri dan sukses seperti yang diimpikan.

Continue ReadingDengan Modal Minim Bisa Membangun Bisnis Kosmetik Brand Sendiri

Logistik E-Commerce: Pengertian, Cara Kerja, dan Fungsinya

Kemudahan dan kenyamanan yang ditawarkan oleh berbelanja online hanya dengan mengandalkan smartphone memang menjadi pilihan masyarakat. Oleh karena itu, saat ini hampir semua transaksi perdagangan khususnya perdagangan ritel menggunakan e-commerce dalam transaksinya. Dan dalam mengelola logistiknya, perusahaan pengelola e-commerce dapat melakukannya sendiri, oleh karena itu ada yang namanya jasa logistik e-commerce. E-commerce logistic merupakan sebuah kegiatan yang mendukung akuisisi material, segala proses pergudangan, serta transportasi delivery dengan menggunakan teknologi informasi. Di negara yang sudah maju, e-commerce logistic telah menjadi pendorong terbesar dalam perubahan terbesar di bidang logistik dan juga jaringan distribusi fisik selama beberapa tahun terakhir. Cara kerja dari jasa logistik e-commerce adalah dengan mengelola berbagai proses logistik pada e-commerce seperti manajemen inventaris, pergudangan, pengemasan, pelabelan, penagihan, pengiriman, pengumpulan bayaran, pengembalian, dan pertukaran, di mana seluruh hal tersebut dijadikan menjadi satu. Dalam sebuah perusahaan e-commerce logistic, terdapat dua arah yang menjadi fungsi mereka, yaitu yang pertama adalah forward direction (arah ke depan) yang meliputi pendistribusian dan pengiriman barang kepada para pembeli, dan reverse direction (arah terbalik) di mana pada arah ini meliputi pertukaran atau penggantian dari pengiriman barang yang terdapat adanya cacat, kerusakan, atau adanya kesalahan.

Continue ReadingLogistik E-Commerce: Pengertian, Cara Kerja, dan Fungsinya